Majalah HORTUS Archipelago Edisi 111 Desember 2021

0

 

Pembaca Majalah Hortus yang Mulia,

Kabar gembira ini datang dari perhelatan IPOC and 2022 Price Outlook. Digelar secara virtual, oleh Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia (Gapki), awal Desember 2021 ini, Konferensi Sawit Internasional itu mengusung tema: Role of Palm Oil Industry toward Sustained Economy Recovery.

Kabar gembira dimaksud adalah harga minyak sawit mentah (crude palm oil/CPO) diperkirakan masih akan bertahan di atas US$1.000 per ton pada 2022. Harga yang stabil tinggi ini didorong oleh naiknya permintaan, sementara produksi diramal tumbuh lebih rendah.

Kabar gembira ini akan kami angkats tema Liputan Utama Majalah HORTUS Archipelago Edisi 111 Desember 2021.

Pembaca sekalian, untuk Rubrik Laporan Khusus, kami membahas mengenai melambangnya harga minyak goreng di dalam negeri

Selain kedua rubrik andalan HORTUS di atas, kami juga menyiapkan beragam berita lainnya yang tak kalah atraktifnya.

Akhirnya dari balik meja redaksi, kami ucapkan selamat menikmati sajian kami.

Majalah Hortus Edisi 111 Desember 2021

https://tinyurl.com/ycknkzz2

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini