GAPKI Perkuat Kemitraan Global, Teken Enam MoU di AS dan Eropa

0

 Di tengah kian sengitnya isu keberlanjutan yang membayangi perdagangan minyak sawit, Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia (GAPKI) menuntaskan misi diplomasi bisnis selama sepekan di Amerika Serikat dan Eropa.

Dari perjalanan yang berlangsung pada 18–26 November 2025 itu, asosiasi produsen sawit terbesar di Indonesia ini menandatangani enam nota kesepahaman atau MoU dengan sejumlah organisasi di dua benua.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini